Gerak Manipulatif adalah suatu gerak yang memakai alat. Contohnya :
1. Lempar Bola
2. Sepak Bola
Dsb.
Walaupun kalian tidak punya bola bisa di buat dari ketas koran / tas kresek yang dibentuk bulat seperti bola. Caranya :
1. Siapkan bola plastik kecil
2. Siapkan keranjang
Pertama tama letakkan keranjang di halaman, lalu buatlah garis lemparan taruh bola di garis lemparan sebanyak banyaknya.
Lakukan melempar satu persatu hingga bola bisa masuk kedalam keranjang.
Kegunaan Latihan Gerak Manipulatif (melempar bola) adalah untuk kelincahan, ketepatan dan kekuatan otot lengan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar